PT Semen Gresik adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi semen di Indonesia. Semen Gresik merupakan bagian dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk atau anak usahanya bersama dengan perusahaan semen yang lain seperti PT Semen Padang, PT Semen Tonasa serta Thang Long Cement. Selama ini perusahaan semen terbesar di Indonesia telah berhasil memproduksi berbagai macam produk semen yang dikategorikan dalam beberapa tipe yakni tipe I sampai dengan tipe VI, produk-produk semen tersebut tidak hanya dipasarkan didalam negeri tetapi juga sampai kenegara-negara tetangga seperti Singapura, Malaysia, Korea, Vietnam, Taiwan, Hongkong, Kamboja, Bangladesh, Yaman, Norfolk USA, Australia, Canary Island, Mauritius, Nigeria, Mozambik, Gambia, Benin dan Madagaskar. Dalam menjalankan bisnis dan usahanya
PT Semen Gresik yang diresmikan tanggal 7 Agustus 1957 ini selalu memperhatikan dan meningkatkan mutu daripada SDM, perseroan percaya bahwa SDM yang berkualitas dan pengalaman akan meningkatkan kualitas hasil kerja yang tentunya dapat memajukan perusahaan, disini dalam memenuhi upaya tersebut maka anak usaha dari BUMN ini selalu melakukan pelatihan dan seminar yang dilakukan secara berkala minimal 6 bulan sekali.
PT Semen Gresik pada kuartal 3 tepatnya akhir tahun 2015 ini telah berhasil mengantongi laba bersih perusahaan sebesar Rp 4,24 triliun rupiah, angka tersebut naik tipis jika dibandingkan dengan laba tahun sebelumnya. PT Semen Gresik saat ini kembali
membuka karir dengan kualifikasi sebagai berikut:
Info Lowongan BUMN PT Semen Gresik 2015 Terbaru
Staff accounting dan Finance
Persyaratan:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal S1
- Ipk minimal 2,75
- Mampu berbahasa inggris
- Komunikatif
- Disiplin dan jujur
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Mampu bernegosisasi
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Siap ditempatkan diseluruh Indonesia
Segera daftarkan diri anda melalui alamat dibawah ini:
PT Semen Gresik
kantor pusat
Jln HR Rasuna Said Blok Kav 1 No 02 Setiabudi, Jakarta Selatan
Jakarta 12950
Keterangan lebih lanjut silahkan lihat
disini
Sign up here with your email
ConversionConversion EmoticonEmoticon