Bank BNP adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa keuangan perbankan yang berdiri tanggal 18 Januari 1972 di Bandung Jawa Barat. BNP atau Nusantara Parahyangan merupakan revolusi dari Bank Pasar yang hanya berfokus pada usaha bisnis retail yang telah berkembang menjadi Bank Devisa agar dapat memperluas usahanya di bidang perbankan. Bank BNP telah resmi menjadi perusahaan publik dan telah mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia pada tanggal 10 Januari 2001. Perbankan ini telah memperluas transaksi tidak hanya di dalam negeri tetapi juga hingga ke mancanegara serta melayani kegiatan transaksi valuta asing dan perdagangan luar negeri melalui transaksi ekspor impor yang semakin menguatkan posisi BNP sebagai Bank Devisa.
Perusahaan Bank yang berkantor pusat di Bandung Jawa Barat ini sekarang telah memiliki lebih dari 10 kantor cabang yang tersebar di beberapa kota besar di Indonesia selain itu BNP juga telah didukung oleh lebih dari 20 kantor cabang pembantu dan jaringan ATM yang telah tersebar diseluruh wilayah Indonesia. Laba dan keuntungan perusahaan tidak menjadi fokus utama perusahaan melainkan juga memiliki kepedulian terhadap masyarakat dengan mengadakan beberapa acara bakti sosial seperti donor darah massal.
Bank BNP (Nusantara Parahyangan) tahun 2015 ini telah meresmikan Marketing Exclusive Development Program (MEDP) yang ke 3, program ini merupakan program unggulan BNP untuk dapat mencetak calon pemimpin terbaik di masa yang akan datang. Saat ini Bank BNP kembali membuka
lowongan kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:
Relationship manager
Persyaratan:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal D3
- Usia maksimal 25 tahun
- Ipk minimal 2,75
- Sehat jasmani rohani
- Komunikatif
- Berorientasi pada target
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Menyukai tantangan
- Berpenampilan menarik
- Berwawasan luas
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Segera daftarkan diri anda melalui alamat dibawah ini:
Bank BNP
Kantor pusat
Jln Ir Juanda No 95, Bandung, Jawa Barat
Bandung 40132
Informasi selengkapnya silahkan lihat
disini
Sign up here with your email
ConversionConversion EmoticonEmoticon