PT Asuransi Jiwasraya adalah salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang asuransi. PT Asuransi Jiwasraya yang berdiri tanggal 31 Desember 1859 ini merupakan perusahaan asuransi jiwa pertama di Indonesia yang merupakan hasil nasionalisasi dari perusahaan Belanda. Jiwasraya menjadi pelopor perusahaan asuransi jiwa di Indonesia yang mana senantiasa memahami kebutuhan akan pentingnya menggunakan asuransi jiwa dan perencenaan keuangan untuk masyrakat. Perusahaan Asuransi Jiwasraya memiliki komitmen untuk selalu menjadi perusahaan asuransi lokal bertaraf internasional yakni dengan selalu memberikan layanan dan produk terbaik untuk para nasabah. Asuransi Jiwasraya tidak hanya menjadi salah satu perusahaan asuransi jiwa terbaik di Indonesia tetapi juga telah diakui di mancanegara dengan berhasil meraih penghargaan dari World Finance Awards pada tahun 2011 dengan kategori Insurance Company Of The Year. Penghargaan yang kedua tersebut membuat
PT Asuransi Jiwasraya terus berkomitmen mengembangkan bisnisnya agar dapat lebih berkembang di masa yang akan datang. Asuransi Jiwasraya hingga saat ini telah memiliki kurang lebih 40 kantor pelayanan yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.
PT Asuransi Jiwasraya tahun 2015 ini berupaya ingin menjadi penentu pasar ASEAN di sektor bisnis asuransi jiwa, hal ini diperkuat dengan kedudukan Jiwasraya sebagai perusahaan asuransi jiwa terbesar di Indonesia. Saat ini PT Asuransi Jiwasraya kembali membuka
lowongan dengan kualifikasi sebagai berikut:
Marketing
Persyaratan:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal SLTA/D1/D2/D3
- Usia maksimal 45 tahun
- Komunikatif
- Berwawasan luas
- Berorientasi pada target
- Memiliki relasi luas
- Mampu mengoperasikan komputer
- Sehat jasmani rohani
- Berpenampilan menarik
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja Asuransi Jiwasraya
Daftarkan diri anda sekarang juga melalui alamat dibawah ini:
PT Asuransi Jiwasraya
Head office
Jln Ir H Juanda No 34 Jakarta Pusat
DKI Jakarta 1012
Informasi selengkapnya silahkan lihat
disini
Sign up here with your email
ConversionConversion EmoticonEmoticon